Kamis, 08 Agustus 2013, 16.58

Kalio Cumi-Cumi

Raka Permana - Resep Masakan Padang Minang
Posted by Unknown Kamis, 08 Agustus 2013 0 comments
Bahan:
Cumi-cumi 10 ekor, buang tulang punggungnya
Garam secukupnya
Kelapa 2 buah (parut, ambil santannya)

Bumbu dihaluskan:
Bawang Merah 12 buah
Bawang putih 4 siung
Cabai Merah 20 buah

Bumbu dimemarkan:
Asam Kandis 4 biji
Lengkuas 2 ruas
Kunyit 4 ruas
Jahe 2 ruas

Cara memasak:
  1. Panaskan pengorengan (wajan), masukkan santan serta bumbu yang telah dihaluskan. Aduk hingga harum
  2. Masukkan bumbu yang telah dimemarkan, aduk dan tunggu hingga keluar minyaknya.
  3. Masukkan cumi-cumi, biarkan bumbu meresap pada cumi-cumi.
  4. Masak cumi hingga matang dan kental, angkat sajikan



Resep masakan padang lainnya :

Description
: Kalio Cumi-Cumi
Rating
: 4.5
Reviewer
: Unknown
ItemReviewed
: Kalio Cumi-Cumi